Welcome to my blog >>> Cakrawala82

SUKSES ADALAH SEBERAPA BESAR USAHA YANG KAMU LAKUKAN

Pernahkah anda berpikir, kok susah amat yaa buat mencapai kesuksesan,,,
Setiap orang pasti harapan hidupnya di dunia ini adalah salah satunya menjadi manusia sukses. Bahkan tak sedikit yang sampai prustasi karena terus saja mengalami kegagalan dan tak kunjung menemui kesuksesan. 

Terkadang bahkan kita sering merasa bahwa nasib selelu tidak berpihak pada kita. Dan tak sedikit bahkan kita sering menyalahkan bahwa keberuntungan selalu tidak berpihak pada diri kita. Sehingga pemikiran seperti inilah yang terkadang melemahkan semangat untuk terus berusaha menggapai kesuksesan. 

Nah, Guys jangan bimbang dan ragu suskses itu ada dalam dirinloe sendiri guys. Jadi seberapa besar tekat yang loe miliki untuk mencapai keberhasilan. Karena, setiap orang di berikan potensi untuk mencapai suksesnya masing- masing guys termasuk loe. Sukses tidak akan tercapai dengan mudah dan singkat, karena sejatinya sukses adalah perjalanan bukan tujuan akhir guys.

Terkadang nih ya kebanyakan dari kita justru seling menganggap mudah dsn terlelu menyepelekan hal-hal kecil yanh justru kalau dilakukan bisa membawa dampak luar biasa bagi kehidupan kita. Terlalu sering, kita membayangkan hal-hal besar tanpa memulainya sehingga bukan sukses yang di raih tapi keraguan dan keraguan. 

Sebarapa jauh loe berusaha dan sebegitulah kesuksesan yang loe akan terima. Guys, jangan mengira orang- orang yang sudah sukses diluar sana adalah mereka yang paling santai dan tidak serius dengan hidupnya ya guys. Mereka adalah orang-orang sudah berani mengambil resiko untuk mengorbankan waktu, energi dan pemikirannya untuk berjuang lebih dulu  guys.

Guys tips dan pedoman yang harus di catat dan kemudian di laksankan kalau loe mau merubah pola hidup loe supaya bisa mencapai keberhasilan,,,

1. Jangan remehkan hal-hal kecil dalam hidup loe,memulailah dari hal-hal kecil dari sekarang. Misal, bangun pagi, lebih banyak membaca dll.

2. Mulai saat ini mulailah menuagkan ide-ide yang pernah loe pikirkan, meskipun hanya sedikit.

3. Jagalah semangatmu agar tetap terjaga, misalnya dengan banyak membaca kisah sukses tokoh-tokoh idolamu.

4. Jaga komitmen loe supaya loe tidak bosan melakukan sesuatu yang itu-itu saja.

5. Jadikan kegiatan yang loe suka sebagai rutinitas kewajiban bukan sambilan. 

5. Cermat dan cepat tanggap dalam setiap informasi sehingga dapat menangkap peluang.

6. Jadilah, berda dari kebanyakan orang. Lakukan sesuatu yang pas menurut loe dan baik buat loe. ngak usah mikir apa kata orang, karena orang mikir gimana loe supaya bisa sukses.

7. Terus berusaha dan jangab lelah, sambil loe juga harus ikhtiar guys. Jangan sombong, intinya hidup ada yang ngatur.

0 Response to "SUKSES ADALAH SEBERAPA BESAR USAHA YANG KAMU LAKUKAN"

Posting Komentar